Kategori aplikasi Shopping Mall dapat digunakan sebagai direktori mall yang mudah di akses. Memberikan informasi tentang promo, event dan acara tertentu melalui push notification. Memberikan informasi tentang lokasi, dan hal-hal lain yang diperlukan. Direkomendasikan untuk seluruh pusat perbelanjaan.